BANK SOAL PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (PKn) KELAS 3 SD PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP (PTS) TINGKAT SD

Kumpulan bank soal ini berisi soal-soal SD,SMP,SMA dan beberapa artikel-artikel pendidikan dan kesehatan. kumpulan bank soal ini juga berguna untuk melatih siswa dalam mengerjakan soal dan untuk belajar . Sebagai sarana untuk membiasakan  diri dalam menjawab soal pada ujian sekolah sesungguhnya. karena siswa sudah terbiasa mengerjakan soal baik yang sulit maupun yang mudah.
Berilah tanda silang (x) pada huruf a,b,c atau d  pada jawaban yang kamu anggap paling benar!

1. Perasaan merasa diri sendiri itu lebih buruk atau rendah dinamakan.......
a. Sombong
b. Rendah hati
c. Sopan
d. Rendah diri
Jawaban  b

2. Supaya kita dapat berkembang menjadi lebih baik kita harus ....
a. Percaya diri
b. Mender
c. Rendah diri
d. Sombong
Jawaban  a

3. Aturan di ciptakan untuk menjaga ...
a. Ketertiban
b. Prumah
c. Perdamaian
d. Permusuhan
Jawaban   a

4. Salah satu aturan tidak tertulis yang ada di sekolah adalah ....
a. Mengikuti upacara bendera
b. Menengok teman yang sakit
c. Menggunakan seragam sekolah
d. Belajar dengan baik dan disiplin
Jawaban   b

5. Salah satu aturan yang berlakudi lingkungan masyarakat adalah ......
a. Menolong orang asing
b. Menengok orang sakit
c. Tawuran
d. Menjaga keamanan lingkungan
Jawaban   d

6. Salah satu nilai dari seseorang yang menyangkut  kepribadian dan tingkah-lakunya disebut .....
a. Harga diri
b. Harga kehormatan
c. Harga jual
d. Harga pas
Jawaban a

7. Harga diri seseorang didasarkan pada ....
a. Mobilnya
b. Kekayaannya
c. Perilakunya
d. Hartanya
Jawabannya   c

8. Salah satu tempat untuk memupuk dan membentuk harga diri adalah .....
a. Lingkungan alam
b. Lingkungan Keluarga
c. Lingkungan hutan
d. Lingkungan laut
Jawaban  b

9. Harga diri  menjadi baik jika perilaku yang kita lakukan adalah ....
a. Baik
b. Sombong
c. Jahat
d. Semaunya kita
Jawaban   a

10. Contoh prilaku yang meningkatkanharga diri adalah ...
a. Bersikap sombong
b. Menghargai orang lain
c. Meremehkanorang lain
d. Gengsi kekurangan
Jawaban b

11. Nilai kebaikan yang ada pada diri kita disebut...
a. Kebanggaan diri
b. Harga diri
c. Kehormatan diri
d. Kebanggan orang lain
Jawaban  b

12. Manusia diciptakan sebagai mahklik Tuhan dengan derajat paling tinggi sebab memiliki ....
a. Kemampuan
b. Kelengkapantubuh
c. Akal dan budi
d. Kecakapan khusus
Jawaban   c

13. Pentingnya seseorang memiliki harga diri adalah untuk ....
a. Diterima orang lain
b. Kebanggaan
c. Kesombongan
d. Menghina orang lain
Jawaban   a

14. Aturan umum di sekolah  dibuat oleh .....
a. Para siswa
b. Kepala sekolah
c. Pihak sekolah
d. Masyarakat
Jawaban c

15. Jika berada didaerah  lain maka kita wajib mengikuti peraturan.....
a. Di daerah itu
b. Di rumah kita
c. Di daerah kita
d. Di keluarga
Jawaban   a

16. Setiap warga sebaiknya....
a. Mematuhi aturan
b. Membuat aturan sendiri
c. Mempunyai aturan sendiri
d. Semainya sendiri
Jawaban   a

17. Tujuan melaksanaan aturan disekolah adalah agar sekolah....
a. Lebih tertib
b. Lebih indah
c. Lebih sopan
d. Acak-acakan
Jawaban  a

18. Yang melaksanakan aturan disekolah adalah....
a. Wali kelas
b. Kepala sekolah
c. Semua warga sekolah
d. Masyarakat
Jawaban  c

19. Orang yang melanggar aturan  dimasyarakat akan mendapat....
a. Sanksi
b. Pujian
c. Hadiah
d. Denda
Jawaban a

20. Memberi salam kepada guru termasuk aturan....
a. Khusus
b. Tertulis
c. Tidak tertulis
d. Kepala sekolah
Jawban  c

21. Orang yang melanggar aturan akan mendapatkan....
a. Sanksi
b. Pujian
c. Hadiah
d. Uang
Jawaban  a

22. Untuk menjaga keamanan lingkungan masyarakat ada aturan dalam setiap masyarakat adalah....
a. Mengadakan ronda malam
b. Meminta satpam menjaga
c. Mendatangkan polisi
d. Kerja bakti
Jawaban  a

23. Semboyan bangsa Indonesia adalah....
a. Pancasila
b. UUD 1945
c. GBHN
d. Bhinneka tunggal ika
Jawaban  d

24. Jika di musyawarah menemukan pendapat atau unsul maka sikap kita....
a. Menerima
b. Menolakkan
c. Mendengar dan menghormatinya
d. Membiarkannya
Jawaban  c

25. Sikap yang harus dimiliki seorang pemimpin agar dapat dihargai adalah....
a. Sombong
b. Congkak
c. Rendah hati
d. Rendah diri
Jawaban  c

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel