Pengertian dan Contoh Anatomi, Morfologi dan Fisiologi
Tuesday, February 7, 2017
Edit
Pengertian dan Contoh Anatomi, Morfologi dan Fisiologi
Yang senang atau baru menekuni ilmu Biologi mungkin postingan berikut ini yang saya bagikan penting bagi para pemula atau yang ingin tahu apasih itu Anatomi, Morfologi atau Fisiologi. Walaupun bagi kita yang sudah mendalami ilmu biologi tentunya ini sudah sangat enteng sekali pengertiannya. tetapi bagi para pemula mungkin sangat bermaafaat materi dasar Biologi ini.
Pengertian Anatomi
Pengertian anatomi adalah bagian yang menjelaskan tentang bagian yang paling inti dari suatu tumbuhan.
Contohnya : Bagian struktur anatomi dari tanaman anggrek tebu ini adalah:
- Tumbuh secara epifit pada pohon-pohon dihutan yang agak terbuka
- Apabila tanaman ini disilangkan dengan tanaman ini akan menghasilkan induk yang baru
- Termasuk tumbuhan bersemi berumbi semu pendek
Pengertian Morfologi
Pengertian morfologi adalah bagian yang menjelaskan mengenai struktur terluar dari tumbuhan atau makhluk hidup itu sendiri.
Contohnya : Bagian struktur morfologi dari tanaman anggrek tebu ini sendiri adalah:
- Ukurannya yang besar
- Mulai dapat tumbuh mencapai ketinggian 2,5-3 meter dengan diameter 1,5-2 cm
- Dalam setiap malai bisa meiliki puluhan bahkan mencapai seratus kuntum bunga yang masing-masing bunga berdiameter sekitar 10 cm
- Memiliki predikat anggrek terberat atau anggrek raksasa
- Beratnya dapat mencapai lebih dari 1 ton
- Berwarna kuning dengan bintik-bintik berwarna coklat, merah atau merah kehitam-hitaman
- Memiliki beragam bunga tergantung tipenya, tapi biasanya digolongkan atas tipe bunga bulat
Pengertian Fisiologi
Pengertian fisiologi adalah bagian yang menjelaskan tentang sistem kehidupan seperti bagaimana ia melangsungkan hidup dan tingkah lakunya.
Contohnya : Bagian struktur fisiologi dari tanaman anggrek tebu ini adalah:
- Termasuk jenis anggrek dengan jenis petumbuhan monopodial, yaitu anggrek yang ujung batangnya tidak terbatas
- Semakin tua tanamannya, bunganya bertamanamannya, bunganya bertambah banyak
- Tahan lama dan tidak mudah layu
Demikianlah penjelasan singkat tentang Pengertian dan Contoh Anatomi, Morfologi dan Fisiologi semoga bermanfaat.